KTNA Harus Berinovasi Hadapi Perkembangan Teknologi dan Digitalisasi

KEGIATAN rembug utama dan saresehan Kelompok Tani Nelayan Andalan (KTNA) Kabupaten Sukabumi dihadiri Bupati Sukabumi Marwan Hamami, Kepala Dinas Pertanian Sudrajat, Kepala Dinas Ketahanan Pangan Adi Purnomo, Kepala Dislutkan Abdul Kodir, serta anggota dan jajaran pengurus KTNA setempat, di Pendopo Sukabumi, Kamis (4/7/2019). Ist

Pada kesempatan itu, KTNA menyerahkan sertifikat penghargaan kepada sejumlah petani di Kabupaten Sukabumi. Di antaranya Yoga sebagai inovator jaring terbaik, Dedi pembudidaya kepiting, Abdul Maliq pemuda tani inovator pertanian pada varietas lokal pisang Sukabumi, Susan sebagai motivator bagi pengusaha pemula, Liseli inovator pengolahan Yoghurt, Dadang S sebagai pembudidaya sidat, dan Imelda sebagai inovator pengolahan ikan. (adv)

KontributorAsep D
EditorSulaeman

BACA JUGA   Penghargaan Sukabumi Award 2022 Sebagai Motivasi untuk Berkarya dan Berinovasi

Add New Playlist