Sejumlah Anggota DPRD Kabupaten Sukabumi Lancarkan Interupsi Saat Paripurna, Kenapa?

DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar rapat paripurna dengan agenda penyampaian pandangan umum fraksi-fraksi atas Raperda. Foto: Magnet Indonesia/Agris Suseno

Badri Suhendi dari Fraksi Demokrat, juga sepakat dengan kompatriotnya di DPRD. Badri menyarankan pemerintah daerah agar memberikan informasi yang jelas kepada puskesmas ataupun rumah sakit bahwa pelayanan Jampersal masih diberlakukan sesuai surat edaran yang keluar terakhir.

“Ini cukup membingungkan karena ada dua surat antara yang diberlakukan kembali dengan dihentikan. Tidak ada masalah sebenarnya. Makanya, pemerintah harus jelas informasinya,” pungkasnya. (adv)

Kontributor: Agris Suseno
Editor: Raditya

BACA JUGA   Wow! Ada 42 Varian Durian pada Festival Pesona Durian Lokal di Desa Cimanggu

Add New Playlist