DPMPTSP Kabupaten Sukabumi Terus Genjot Investasi Meskipun di Tengah Pandemi Covid-19

SEKRETARIS DPMPTSP Kabupaten Sukabumi, Komarudin (kedua dari kiri) sedang memaparkan proses pengajuan perizinan secara online. Foto: Ist

Kepala Bidang Penanaman Modal DPMPTSP Kabupaten Sukabumi, Nina Widiawati, menambahkan pelaku usaha atau investor asing maupun lokal yang terbentuk melalui UMKM agar terus menanamkan investasi mereka meskipun di tengah pandemi covid-19. Hal itu merupakan salah satu strategi agar perekonomian masyarakat tetap stabil di tengah masa pandemi covid-19 saat ini.

“Kita selalu berupaya maksimal agar investasi terus meningkat meskipun di tengah pandemi covid-19,” tandasnya. (adv)

Kontributor: Medi Ardiansyah
Editor: Muhammad Raya

BACA JUGA   Sebanyak 9 ASN di Dinas Pertanian Kabupaten Sukabumi Masuk Masa Pensiun

Add New Playlist