“Bisa juga poktan/gapoktan tumbuh menjadi koperasi produsen primer atau koperasi produsen sekunder,” ucapnya.
Setidaknya terdapat 3 jenis model bisnis dalam membentuk korporasi petani. Di antaranya korporasi petani berbasis koperasi, PT, maupun kombinasi keduanya. Model bisnis itu untuk menjembatani rantai distribusi produksi pertanian.
“Mudah-mudahan model bisnis korporasi petani ini bisa berjalan di Kabupaten Sukabumi,” tandasnya. (adv)
Reporter: Fajar Hadiansah
Editor: Hafiz Nurachman