Herlan mengatakan, banjir dan longsor disebabkan intensitas curah tinggi dan cuaca ekstrem dalam beberapa hari terakhir. Pencarian juga terkendala akses jalan yang dipenuhi lumpur dan berserakannya puing-puing bangunan rumah yang terdampak banjir dan longsor.
“Sesuai SOP, batas waktu pencarian korban ditetapkan hingga tujuh hari ke depan. Mudah-mudahan para korban bisa segera kita temukan pada pencarian selanjutnya,” pungkasnya.
Reporter:Â Iqbal Salim
Editor:Â Hafiz Nurachman